Analisis penggunaan media kontras pada pemeriksaan radiologi intervensi cerebral digital subtraction angiography

Main Article Content

Ahmad Efendi
Putu Irma Wulandari
I Putu Adi Susanta

Abstract

DSA merupakan prosedur endovascular yang menjadi gold standar untuk semua tindakan pembuluh darah otak. Jenis media kontras yang digunakan di RSUP Prof. DR. I.G.N.G Ngoerah Denpasar adalah media kontras iodium non-ionik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui prosedur penggunaan media kontras serta untuk menganalisis jumlah rata-rata media kontras yang diterima pasien pada pemeriksaan radiologi intervensi pada tindakan DSA Cerebral di RSUP Prof. DR. I.G.N.G Ngoerah Denpasar. Jenis penelitian merupakan gabungan penelitian kualitatif dan kuantitatif dengan pendekatan survei dan observasional. Hasil penelitian menunjukkan bahwa rata-rata media kontras yang diterima pasien pada pemeriksaan DSA Cerebral pada tahun 2022 yaitu 46,88 ml dan 47,31 ml. Persiapan pasien yaitu puasa 4-6 jam, cek creatinin, perhitungan jumlah kontras menggunakan rumus 4mlxBB(kg)/kreatinin, jenis media kontras 320 dan 370, vol MK 5-10cc dilarutkan kedalam larutan NaCl dengan perbandingan 2:1 sekali injeksi, treatment rehidrasi dan banyak minum air putih. Dapat disimpulkan bahwa reaksi yang terjadi yaitu rasa panas pada bagian tertentu di kepala. Dari 21 data pasien, 8 pasien yang mengunakan media kontras 320 rata-rata nya 46,88 ml. 13 pasien yang mengunakan media kontras 370 rata-rata nya 47,31 ml.

Article Details

How to Cite
Efendi, A., Wulandari, P. I. ., & Susanta, I. P. A. . (2024). Analisis penggunaan media kontras pada pemeriksaan radiologi intervensi cerebral digital subtraction angiography. FLORONA : Jurnal Ilmiah Kesehatan, 3(1), 29–34. https://doi.org/10.55904/florona.v3i1.1339
Section
Articles

References

Andrika, J. (2020). Analisis Perbandingan Penggunaan Apron Berbahan Pb dan Zn pada Pemeriksaan Radiologi Intervensi dengan Pesawat Allura Centron. Universitas Sumatera Utara.

Aoun, J., Nicolas, D., Brown, J. R., & Jaber, B. L. (2018). Maximum Allowable Contrast Dose and Prevention of Acute Kidney Injury Following Cardiovascular Procedures. Current Opinion in Nephrology and Hypertension, 27(2), 121–129. https://doi.org/10.1097/MNH.0000000000000389

Boozari, M., & Hosseinzadeh, H. (2021). Preventing contrast‐induced nephropathy (CIN) with herbal medicines: A review. Phytotherapy Research, 35(3), 1130–1146. https://doi.org/10.1002/ptr.6880

Dewiasty, E., Alwi, I., Dharmeizar, & Harimurti, K. (2016). Peran Estimasi Laju Filtrasi Glomerulus (eGFR) sebagai Prediktor Mortalitas pada Pasien Sindrom Koroner Akut selama Perawatan di ICCU. Jurnal Penyakit Dalam Indonesia, 3(4), 193–199. https://doi.org/10.7454/jpdi.v3i4.52

Herlambang, B., & Budiman, B. (2016). Right Zygomaticomaxillary Complex Fracture With Rupture Of Internal Maxillary Artery: A Case Report. Jurnal Plastik Rekonstruksi, 3(1), 27–31. https://doi.org/10.14228/jpr.v3i1.197

Kepala Badan Pengawas Tenaga Nuklir Republik Indonesia. (2020). Peraturan Badan Pengawas Tenaga Nuklir Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2020 Tentang Keselamatan Radiasi Pada Penggunaan Pesawat Sinar-X Dalam Radiologi Diagnostik Dan Intervensional. Peraturan Badan Pengawas Tenaga Nuklir Republik Indonesia, 1–52.

Kusirisin, P., Chattipakorn, S. C., & Chattipakorn, N. (2020). Contrast ‑ induced nephropathy and oxidative stress : mechanistic insights for better interventional approaches. Journal of Translational Medicine, 1–35. https://doi.org/10.1186/s12967-020-02574-8

Munawar, M., Soerianata, S., Manik, P., Kaoy, I. ., Firman, D., Rifqi, S., Taufiq, N., Yahya, F., Sunu, I., Santoso, A., Firdaus, I., Yuniadi, Y., Hanafy, D. A., Juzar, D. A., Alkatiri, A. A., & Prakoso, R. (2018). Pedoman Laboratorium Kateterisasi Jantung Dan Pembuluh Darah. Jurnal Kardiologi Indonesia, 10–27.

Natasha, M. M. O. (2022). Karakteristik Pasien Stroke Iskemik yang Dilakukan Tindakan DSA di Rumah Sakit Umum Daerah CAM Bekasi. Universitas Kristen Indonesia.

Nouh, M. R., & El-Shazly, M. A. (2017). Radiographic and magnetic resonances contrast agents: Essentials and tips for safe practices. World J Radiol, 9(9), 339–349. https://doi.org/10.4329/wjr.v9.i9.339

Sandercock, P. (2018). World Stroke Day. Stroke, 49(12), 2809. https://doi.org/10.1161/Strokeaha.118.023089

Silitonga, R. D., Sudarmanta, S., Rahmat, M. M., & Rahardjo, R. (2017). Angiografi dan embolisasi pre-operasi pada hemangioma lidah tipe kavernosum. MKGK (Majalah Kedokteran Gigi Klinik)(Clinical Dental Journal) UGM, 3(3), 85–92. https://doi.org/10.22146/mkgk.60117

Susanti, I., & Dany, F. (2018). Teknologi Citra Medis Digital Subtraction Angiography (DSA) untuk Diagnostik dan Therapy Intervensi Penyakit Pembuluh Darah. Jurnal Biotek Medisiana Indonesia, 7(1), 9–18. https://doi.org/10.22435/jbmi.v7i1.1558

Utomo, T. Y. (2021). Serebral dan spinal digital subtraction angiography cerebral and spinal digital subtraction angiography. Jurnal Kedokteran Universitas Palangka Raya, 9(1), 1232–1242.

Wang, C., Asch, D., Cavallo, J., Cohan, R., Davenport, M., Dillman, J., Ellis, J., Fobes-Amrhein, M., Gilligan, L., Krishnan, P., McDonald, R. J., McDonald, J., Murphy, B. L., Mervak, B., Newhouse, J., Pahade, J., Weinreb, J., Weinstein, S., & Media, A. committee on drugs and contrast. (2023). ACR Manual on Contrast Media.