Analisis keputusan investasi pembelian aktiva tetap (Alat transportasi) di PT. XYZ

Main Article Content

Hani Iszatul Chasanah Prisani
Iriani Iriani

Abstract

PT. XYZ merupakan perusahaan produsen minuman ringan yang memiliki volume penjualan yang tinggi membuat kegiatan pendistribusian meningkat. Dalam pendisribusiannya perusahaan bekerja sama dengan jasa pengiriman. Pada pendistribusian memiliki permsalahan yang terkadang menyebabkan pendistribusian produk mengalami keterlambatan. Sehingga menimbulkan pemborosan pada biaya. Adanya permasalahan tersebut perusahaan membuat rencana kebijakan untuk mengelolah sendiri trasportasi tanpa menggunakan pihak ketiga dengan cara investasi. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan investasi pembelian aktiva tetap berupa alat transportasi yang bertipe Fuso dan Colt Disel Double (CDD) dengan metode Net Present Value (NPV) dan Internal Rate Of Return (IRR) pada departemen logistic di PT. XYZ. Berdasarkan hal tersebut peneliti melakukan pengelolahan data dan analisis menggunakan beberapa metode. Hasil perhitungan NPV (Net Present Value) sebesar Rp. 23.749.298.144,03 > 0, BCR (Benefit Cost Ratio) sebesar 3,37 karena 3,37 > 1, PP (Payback Period) pada investasi ini selama 1,0083 tahun < n = 15, dan Internal Rate of Return (IRR) sebesar 11,58% sehingga IRR > MARR = 11,58 % > 10,153 %. Dari hasil tersebut telah memenuhi indikator yang menjadi parameter perhitungan maka investasi layak dilaksanakan

Article Details

How to Cite
Chasanah Prisani, H. I. ., & Iriani, I. (2022). Analisis keputusan investasi pembelian aktiva tetap (Alat transportasi) di PT. XYZ. Nautical : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia, 1(8), 573–581. https://doi.org/10.55904/nautical.v1i8.413
Section
Articles

References

Andriansyah. 2015. Manajemen Transportasi Dalam Kajian Dan Teori. Jakarta : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Prof. Dr. Moestopo Beragama.

Bastuti, Sofian, dkk. 2019. Manajemen Logistik. Banten : Unpam Press. Fahmi, Irham. 2014. Analisis inerja Keuangan. Bandung : Alfabeta.

Hidayat, Wastam Wahyu. 2019. Konsep dasar Investasi Dan Pasar modal. Jakarta : Uwais Inspirasi Indonesia

Kamaruddin, Ahmad. 2013. Akuntansi Manajemen: Dasar-Dasar Konsep Biaya Dan Pengambil Keputusan. Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Mnullang, Dame, Hermawan Karamoy, dan Winston Pontoh. 2019. (Analisis Kelayakan Investasi Aktiva Tetap (Studi Kasus Pada Cincau Jo, Blencho Dan Brownice Unit Kreativitas Mahasiswa Universitas Sam Ratulangi). Jurnal EMBA. Vol 7 No.2, 2561-2570.

Maryanti, Sri. 2018. Analisis Kelayakan Investasi Pembelian Kendaraan Pada PT. Tigaeaksa Satria Tbk. Cabang Samarinda. Jurnal Anministrasi Bisnis. 6(10, 125-136.

Mulyadi. 2014. Akutansi Biaya Ediso 5. Yogyakarta : Universitas Gajah Mada.

Nurhayati, Nunung dan Ayu Diah Restiani. (2019). “Peranan Net Present Value (NPV) Dan Internal Rate Of Retur (IRR) Dalam Keputusan Investasi Mesin”. Jurnal INVESTASI, 05 (1). 12-23.

Kasmir & Jakfar. 2012. Studi Kelayakan Bisnis Cetakan ke Delapan. Jakarta: Kencana.

Rustiqi, Tsaqif Prasidya. 2018. Usulan Rute Distribusi Produk Dengan Menggunakan Metode Clark Wright Saving Heuristic (Studi Kasus : PT. Wira Sedana Lestari). Fakultas Teknik. Teknik Industri. Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jawa Timur : Surabaya.

Salim, Abbas. 2012. Manajemen Transportasi. Jakarta : Rajawali Press.

Wagiyo dan Vira Estika. (2019). “Strategi Pengambilan Keputusan Investasi Aktiva Tetap Pada Toko Mulya Jaya Tahun 2019”. Jurnal Signaling STMIK Pringsewu, 9 (2), 2085-2304.

Elwisam, E. (2022). Peran Moderasi Operating Efficiency Dan Suku Bunga Pada Pengaruh Profitabilitas Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan (Studi

Empiris Pada Perusahaan Yang Terdaftar Di Jakarta Islamic Index Bursa Efek Indonesia). Universitas Hasanuddin.

Indriyanto, E. (2022). analisis pengaruh financial indicators dan ukuran perusahaan terhadap prediksi financial distress. AkunNas, 19(2), 72–83.

Indriyanto, E., & Cahyani, T. D. (2022). Konservatisme Akuntansi: Faktor Financial Distress, Intensitas Modal, Dan Debt Covenant. Akurasi: Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 4(2), 161–174.

Indriyanto, E., & Rosmalia, D. D. (2022). The Influence of Company Size and Profitability on Audit Delay with Public Accounting Firm’s Reputation as a Moderating Variable (Empirical Study on Manufacturing Companies in the Consumer Goods Industry Sector Listed on the Indonesia Stock Exchange 20. I. DOI: Https://Doi. Org/10.47191/Ijmra/v5-I10-03.