Prosedur pemeriksaan MRI Ankle pada Kasus Achiles Tear Ruptur di Instalasi Radiologi General Hospital Kasih Ibu Denpasar
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji lebih dalam tentang pemeriksaan MRI pada achiles tear ruptur menggunakan head coil. Jenis penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif dengan pendekatan studi kasus pada pemeriksaan MRI ankle pada kasus Achiles Tear Ruptur dengan menggunakan head coil. Hasil dari penelitian ini menyatakan bahwa head coil merupakan coil yang dapat berperan sebagai pemancar RF sckaligus dan penerima sinyal schingga sering disebut transreceiver. Keuntungan head coil yaitu merupakan coil yang memiliki dua preamplifier (penerima dua sinyal) yang mendapatkan phase 90° yang berbeda, sehingga dapat meningkatkan SNR dan mengurangi pulse power sampai setengahnya. Keuntungan yang lainnya yaitu menghasilkan homogenitas yang baik dibanding semua koil, dan penggunaan head coil pada pemeriksaan MRI Ankle sudah cukup untuk menampilkan informasi diagnostic ankle jika ada kelainan kasus Achiles Tear Ruptur.
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
References
Arifah AN, Kartikasari Y, Murniati E. Analisis Perbandingan Nilai Signal to Noise Ratio (SNR) pada Pemeriksaan MRI Ankle Joint dengan Menggunakan Quad Knee Coil dan Flex/Multipurpose Coil. J Imejing Diagnostik. 2017;3(1):220–4.
Brockett CL, Chapman GJ. Biomechanics of the Ankle. Orthop Trauma [Internet]. 2017;30(3):232–8.
Available from: http://dx.doi.org/10.1016/j.mporth.2016.04.015.
Catherine Westbrook. MRI IN PRACTICE. 5th ed. 2019.
GmbH SH. Head Matrix Coil [Internet]. 2022 [cited 2022 Jun 4]. Available from: https://www.siemens- healthineers.com/magnetic-resonance-imaging/options-and-upgrades/coils/head-matrix-coil.
Grey ML. CT and MRI Pathology A Pocket Atlas. 3rd ed. MC Graw Hill Education; 2018.
Harold Ellis, Bari M Logan, Adrian K Dixon DJB. Human Sectional Anatomy. 4th ed. CRC press Tylor & Francis Group; 2015.
Ismunandar H, Himayani R, Ayu R, Sari P, Orthopedi B, Kedokteran F, et al. Diagnosis dan Tatalaksana Ruptur Tendon Achilles : Tinjauan Pustaka Tendon Achilles Rupture Diagnosis and Management : Literature Review. 2021;10:691–7.
J.Waschke FP&. Sobotta Atlas Anatomi Manusia (anatomi umum dan sistem muskulokeletal). 23rd ed.
EGC; 2012.
MEGAESI; C. OPTIMISASI MRI ANKLE JOINT DENGAN KASUS RUPTUR TENDON ACHILLES DI INSTALASI RADIOLOGI RUMAH SAKIT SILOAM KEBON JERUK
JAKARTA. 2017 [cited 2022 May 23]; Available from: http://repository.poltekkes- smg.ac.id/index.php?p=show_detail&id=13449&keywords=
Muhammed Elmaoglu AC. MRI Handbook MR Physics, Pastient Positioning, and Protocol. New York: Springer New York; 2012.
Kartawiguna D. Tomografi Resonansi Magnrtik inti. 1st ed. Jakarta: GRAHA ILMU; 2015.
Santini F, Aro MR, Gold GE, Carrino JA. Fat-Suppression Techniques for 3-T MR Imaging of the Musculo-. 2014.
Utomo dwikora N. Cedera Tendon Achilles. 1st ed. AUP; 2018.
Westbrook C. Handbook of MRI Technique. 4th ed. Wiley Balackwell; 2014.
Wu J, Lu L, Gu J, Yin X. The Application of Fat-Suppression MR Pulse Sequence in the Diagnosis of Bone-Joint Disease. 2012;2012(November):88–94.